26 Maret 2012

Tips mengatasi Error E5 pada printer Canon

ERROR E5

————–
Deskripsi dari Error E5-5 adalah "The ink cartridges are not installed or a non-supported ink cartridge is installed, or the ink cartridges are not installed properly".

Cara mengatasinya:

1. Gunakan lap bersih dan lembab usapkan pada connector catrigenya pelan pelan sampai bersih.
Prinsip dasarnya tinta yang mengering atau tinta yang basah atau bahkan kerak yang ada di connector catrige akan mengganggu koneksi antara catrige dan rumah catrige yang berisi pin-pin banyak. sehingga catrige tidak bisa mendeteksi keberadaan catrige dengan sempurna.

2. Sedot kembali semua tinta yang ada di catrige dengan sangat pelan pelan sampai habis (di sedot di beberapa sisi sudah tidak ada tinta). gunakan tisu yang di celup air HANGAT (bukan panas) untuk membersihkan head. Baru setelah itu isi kembali tintanya. Sebaiknya isi dengan sepertiga bagian saja, Jangan sampai terisi separo atau bahkan penuh. Kalau mengisinya terlalu penuh, tinta bisa meluber ke bagian warna lain yang mengakibatkan warna print outnya berubah.

3. Pasang kembali ke rumah catrigenya. Semoga sukses.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar